Blog, Sprayer

Tanam Jagung Perdana oleh Kodam IV/Diponegoro Manfaatkan Teknologi Drone

frogs indonesia

Semarang — Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Kodam IV/Diponegoro menggelar acara tanam jagung perdana pada Rabu, 14 Agustus 2024. Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk pejabat, akademisi dan para petani, bersama-sama berkomitmen untuk meningkatkan produktivitas pertanian di wilayah tersebut. Salah satu yang menjadi sorotan dalam kegiatan ini adalah penggunaan teknologi drone pertanian […]

Blog, Sprayer

Drone Semprot Pertanian Sekar Agri, Drone Buatan Lokal dengan Tingkat Komponen Dalam Negeri Tertinggi se-Indonesia

frogs indonesia

PT Inovasi Solusi Transportasi Indonesia atau Frogs Indonesia mengumumkan drone semprot pertanian Sekar Agri  telah menerima sertifikasi Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) yang mencapai 41,28% dalam acara Indonesia Drone Expo (IDE) 2024 di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Senin (12/8). Dalam acara IDE 2024 tersebut seremonial penyerahan sertifikat TKDN oleh Kemenperin untuk Frogs Indonesia melalui Heru Kustanto […]

Blog

Drone Pertanian Selamatkan Petani Nganjuk dari Serangan Hama

frogs indonesia

Kabupaten Nganjuk sudah terkenal sebagai salah satu daerah penghasil bawang merah terbesar di Indonesia. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), pada tahun 2022, luas panen bawang merah di Kabupaten Nganjuk mencapai 16.780 ha dengan total produksi sebesar 193.652 ton. Kabupaten yang terletak di provinsi Jawa Timur ini dikenal menghasilkan bawang merah dengan varietas terbaik. Melalui […]

Blog, Sprayer, Technology, Uncategorized

Pamerkan Solusi Inovatif untuk Pertanian Modern dalam Pameran dan Business Matching P3DN

Frogs Indonesia

Industri teknologi dan pertanian semakin terjalin erat, menciptakan peluang inovasi yang luar biasa. Perkembangan teknologi drone telah membawa revolusi besar dalam cara kita memahami dan mengelola lahan pertanian. Frogs Indonesia, sebuah perusahaan manufaktur drone yang berbasis di Indonesia, adalah salah satu pionir dalam menghadirkan teknologi canggih ini ke dalam industri pertanian di tanah air. Pada bulan […]

Blog, Technology, Uncategorized

Persebaran Teknologi Drone oleh Frogs Indonesia di Tanah Air

Frogs Indonesia

Indonesia, dengan keindahan alam dan tantangan geografisnya, semakin membutuhkan solusi inovatif untuk mendukung berbagai sektor. Frogs Indonesia, sebagai perusahaan manufaktur drone yang berkomitmen, menciptakan solusi dalam berbagai industri dengan teknologi inovasinya yaitu teknologi drone. Artikel ini akan membahas mengenai persebaran teknologi drone Frogs Indonesia di seluruh negeri. Persebaran Produk: Lebih dari 45 Kota Di Indonesia […]

Blog, Sprayer, Uncategorized

Drone Sprayer untuk Optimasi Pertanian: Webinar #6 Cerita Sukses Petani Bawang Nganjuk

Frogs Indonesia

Pada tanggal 19 Desember 2023, Frogs Indonesia mempersembahkan Webinar #6 dengan tema yang menginspirasi, “Optimasi Dengan Drone Sprayer: Cerita Sukses dari Nganjuk.” Acara ini menjadi panggung untuk berbagi informasi mengenai inovasi teknologi pertanian dan cerita sukses petani di Kab. Nganjuk yang telah berhasil mengadopsi teknologi drone pertanian pada lahan pertaniannya. Webinar ini bertujuan untuk memperkenalkan […]

Blog, Sprayer

FROGS INDONESIA – AXIOO – ASABA MENGUMUMKAN PELUNCURAN DRONE PENYEMPROT PERTANIAN YANG REVOLUSIONER

Frogs Indonesia

Jakarta, 10 Agustus 2023 – Frogs Indonesia (PT. Inovasi Solusi Transportasi Indonesia), Axioo (PT. Tera Data Indonusa Tbk), dan Asaba (PT. Asaba Agro Teknologi) dengan bangga mengumumkan kemitraan dan kolaborasi terbaru untuk meluncurkan produk terbaru yang akan merevolusi industri pertanian. Produk inovatif yang dihasilkan dari kolaborasi ini adalah “Axioo Sekar Agri,” drone penyemprot pertanian dengan […]