Blog, Sprayer, Technology

Hover Test Drone Sprayer

[vc_row][vc_column][vc_column_text]Sesuai dengan rencana sebelumnya, tim FrogsID pun melakukan uji test hover atau uji tes terbang untuk drone sprayer. Kali ini, tim menguji tiga hal yang diantaranya semi autonomus, autonomus, dan uji sprayer.

Pertama, tim melakukan pengujian dengan sistem semi autonomus. Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana sistem menjalankan take off dan landing dari drone tersebut serta untuk mengetahui stabilitas drone pada saat terbang. Berlanjut dengan pengujian kedua, tim melakukan pengujian dengan sistem autonomus. Pada sistem ini, drone akan dikendalikan dari ground station. Ground station tersebut memiliki beberapa peralatan guna memonitoring gerakan drone. Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui  bagaimana jalannya take off dan landing juga stabilitas drone pada saat terbang secara otomatis.[/vc_column_text][vc_single_image image=”1428″ img_size=”full” alignment=”center”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text]Terakhir adalah tes uji sprayer. Dalam uji tes ini, tim memberikan cat warna pada cairan yang digunakan yang kemudian disemprotkan oleh drone sprayer ini, pemberian warna pada cairan dimaksud agar jatuhnya air dari spray lebih mudah di pantau, Uji tes ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar dan seberapa jauh cakupan area yang mampu dijangkau oleh drone sprayer. Tim FrogsID pun telah melakukan percobaan ini dengan memberikan beban maksimum di area persawahan . Namun ternyata beban maksimum tersebut memberi pengaruh yang cukup signifikan sehingga tim Frogs akan mencoba untuk menguji lagi dengan beban yang berbeda dan diharapkan hasil yang lebih optimal seperti sebelumnya.[/vc_column_text][vc_single_image image=”1432″ img_size=”full” alignment=”center”][vc_single_image image=”1425″ img_size=”full” alignment=”center”][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_video link=”https://youtu.be/uohguqRjKIM” el_width=”70″ align=”center”][/vc_column][/vc_row]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *